180 Days of Self-Care for Busy Educators (A 36-Week Plan of Low-Cost Self-Care for Teachers

180 Days of Self-Care for Busy Educators (A 36-Week Plan of Low-Cost Self-Care for Teachers

Bahasa lain yang harus kita lakukan agar kita disiplin dan rutin meditasi adalah:​

yang harus kita lakukan agar kita disiplin dan rutin meditasi adalah:​

Jawaban:

1. Lakukan meditasi di pagi hari

Dengan melakukan latihan meditasi di pagi hari, aktivitasmu yang lain tidak akan terbentur sehingga rutinitas harianmu tidak terganggu. Selain itu, meditasi pagi juga jadi cara yang baik untuk memulai hari. Kamu akan merasa segar, fit, prima, dan siap menghadapi hari.

2. Usahakan meditasi di tempat dan waktu yang sama

Jika kamu mulai latihan meditasi di pagi hari, cobalah untuk berkomitmen dengan waktu tersebut setiap hari. Selain itu, lakukan latihan meditasi di tempat yang sama untuk melatih konsistensi.

Menjadikan latihan meditasi sebagai bagian rutin merupakan kunci untuk mengembangkan kebiasaan baru agar menjadi lebih disiplin.

3. Temukan posisi ternyaman

Siapa bilang meditasi harus duduk bersila? Lupakan stereotip tersebut karena kamu bisa meditasi dengan posisi apapun yang membuatmu nyaman dan tidak terganggu. Kamu bisa melakukan meditasi sambil duduk di kursi, bersandar di tembok, dan sebagainya. Coba berbagai posisi hingga kamu temukan yang paling nyaman.

4. Bernapas secara alami

Meditasi melibatkan fokus pada napas dan menggunakannya sebagai jangkar bagi pikiran. Cobalah untuk bernapas secara alami dan tidak memikirkannya atau mengubah teknik pernapasanmu.

Biarkan udara mengalir ke tubuh dan keluar dari tubuhmu secara alami. Perhatikan sensasi naik dan turun yang ditimbulkan di dalam tubuh saat bernapas.

5. Buat daftar kegiatan

Sebelum memulai meditasi, pastikan kamu sudah memiliki daftar kegiatan yang akan kamu lakukan di hari tersebut. Misal, setelah meditasi, kamu akan mandi, sarapan, dan bersiap ke tempat kerja.

banner consideration promotion bg blue

Hal ini bertujuan agar ketika melakukan meditasi, kamu bisa fokus dengan perhatian penuh tanpa memikirkan kegiatan-kegiatan yang akan kamu lakukan selanjutnya.

6. Perhatikan diri sendiri

Setelah melakukan latihan meditasi, perhatikan dirimu sendiri. Bagaimana perasaanmu, kondisi fisik, kondisi mental, dan pikiranmu.

Semakin kamu mampu membangun hubungan antara latihan meditasi dengan perasaan yang lebih baik, maka kamu akan semakin menemukan kenyamanan dalam latihan meditasi.

7. Catat alasan ketika bolos meditasi

Jika kamu bolos meditasi, catat alasanmu. Melihat catatan alasanmu selama bolos meditasi akan membantumu memaksimalkan latihan. Meski demikian, tetap usahakan latihan meditasi ini dilakukan setiap hari untuk membangun pondasi komitmen yang kuat.

8. Jangan menilai latihan

Mungkin beberapa orang akan menimbang, apakah latihan meditasi hari ini baik atau buruk? Apakah ada peningkatan dari hari sebelumnya?

Cobalah untuk menahan keinginan ini  dan fokus pada dirimu sendiri. Seperti yang telah disarankan, luangkan waktumu untuk memeriksa kondisi diri sendiri.

9. Ajak teman atau pasangan untuk latihan bersama

Melakukan meditasi bersama teman atau mungkin pasangan bukan ide yang buruk. Cobalah untuk mengajak mereka latihan meditasi bersama untuk meningkatkan suasana dan semangat.Namun, kamu tidak seharusnya bergantung pada mereka. Jika ternyata mereka sulit berkomitmen dengan latihan meditasi, pastikan hal tersebut tidak mempengaruhi dirimu.

Penjelasan:

[answer.2.content]